3 Lagu ini Dapat Membangkitkan Moodbostermu

Lagu Membangkitakan Moodboster
cosmopolitan.com

 
 
Kehidupan manusia ada kalanya naik dan turun bagaikan suatu grafik . Tidak bisa naik terus atau turun terus, meskipun kadang-kadang landai. Ketika kita menghadapi hidup seolah suram, tiidak ada semangat hidup, kita membutuhkan suatu yang dapat meningkatkan mooboster.
 
Salah satunya adalah lagu. Lagu yang menjadi parameter bagi kita untuk bisa meningkatkan moodboster itu mungkin karena liriknya yang sangat membangkitkan semangat juga nadanya yang pernuh dengan dentuman untuk bangkit. 
 
Berikut ini adalah rekomendasi untuk lagu yang mungkin bisa kamu manfaatkan saat sebagai peningkatkan moodboster: 
 

1. Conquest of Paradise (1992) 

 

Lagu ini memiliki aliran New Age, sebuah karya Vangelis seorang composer Yunani. Jika ditilik dari segi nuansanya, sangat berbeda dengan lirik yang lain, memiliki lirik berbahasa Pseudo Latin. Saat kamu mendengarkan nyanyian ini, terdengarlah gumanan dan penggal kalimat saja, tetapi liriknya sangat kuat. Apabila kamu pernah nonon film 1492: 
 
Conquest of Paradise:
 
Kamu pasti tidak asing dengan lagu ini, Alurnan musiknya pasti dapat membangkitkan semangatmu yang sedang hilang. 
 
 In noreni per ipe, in noreni cora 
Tira mine per ito, no domina 
In noreni per ipe, in noreni cora 
Tira mine per ito, no domina 
 

2. Titanium (2011)


 

 
 Karya yang jadi hit dan viral saat diluncurkan dalam industry music. Lagu ini merupakan kombinasi epi dari David Guetta Ft Sia sehingga terasa sekali semangat dalam lagu ini. Lirik lagu ini sangat bagus sekali saat kamu menyanyikan lagu ini agar kamu tidak menyerah dalam segala tantangan yang datang menghadang untuk menghancurkan.
 
 I'm bulletproof nothing to lose 
Fire away, fire away 
Ricochet, you take your aim 
Fire away, fire away 
You shoot me down but I won't fall,
 I am titanium 
You shoot me down but I won't fall
 I am titanium, 
I am titanium, 
I am titanium, 
I am titanium 
 

3. The Champion (2018)

 

 Saat saya dengarkan nada dan lirik lagu ini, saya benar-benar merasa bangkit untuk semangat. Bahkan alih-alih untuk diam diri, kita merasa harus sudah saat akhiri perasaan yang sedang tidak baik ini. Lagu ini dibawakan oleh Carrie Underwood dengan lirik yang sangat menyentuh dan membakar semangat.
 
 Coba baca liriknya, kamu pasti ingin jadi pemenang dan bisa taklukan segala permasalahan. Tak terkalahkan hadapi segala yang sulit. 
 
I am invincible, unbreakable 
Unstoppable, unshakeable 
They knock me down, I get up again 
I am the champion 
You're gonna know my name 
You can't hurt me now I can't feel the pain 
I was made for this, yeah, 
I was born to win 
I am the champion

Tidak ada komentar

Pesan adalah rangkaian kata yang membangun dan mengkritik sesuai dengan konteksnya. Tidak mengirimkan spam!

Total Tayangan Halaman